Agus Priyanto, S.T.

Assalamualaikum Wr. Wb. Selamat datang di Website kami di SMK Ma'arif 6 Ayah. Website ini kami tujukan untuk seluruh guru, karyawan dan siswa serta masyarakat umum agar dapat mengakses seluruh informasi tentang profil, aktifitas/kegiatan serta fasilitas sekolah secara berkala dan update. Tentunya Website sekolah kami masih terdapat banyak kekurangan, oleh karena itu kepada seluruh civitas akademika dan masyarakat umum dapat memberikan saran dan kritik yang membangun demi kemajuan website ini lebih lanjut. Kami berharap Website ini dapat dijadikan wahana interaksi yang positif baik antar civitas akademika maupun masyarakat pada umumnya sehingga dapat menjalin silaturahmi yang erat disegala unsur sesuai dengan motto sekolah kita. Pada akhirnya, mari kita bekerja dan berkarya dengan keikhlasan yang tulus demi suksesnya masa depan anak-anak didik kita.

Program Studi

Program Studi & Keahlian

Menjadikan SMK Ma’arif 6 Ayah sebagai SMK yang berbudaya dan ramah lingkungan serta mampu mnsejajarkan diri dengan SMK bertaraf Nasional.

Mewujudkan Pendidikan Yang Mandiri
Dan Membudayakan

s
0
Total Siswa
0
Total Pendidik & Tenaga Kependidikan
0
Prasarana
0
Sarana
Bertita Terbaru

Berita Ma'arif 6 Ayah

P5 SUARA DEMOKRASI SMK MA’ARIF 6 AYAH

P5 (Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila) di bulan Januari 2024 ini bertepatan dengan Pemilihan ketua

FAMILY GATHERING SMK MA’ARIF 6 AYAH

Pada tanggal 28 Desember 2023, SMK Ma’arif 6 Ayah menyelenggarakan sebuah acara yang dapat meningkatkan

JALAN SEHAT SEMARAKAN HARI OLAHRAGA NASIONAL 2023 SMK MA’ARIF 6 AYAH

Dalam rangka memperingati Hari Olahraga Nasional (Haornas) tahun 2023, SMK Ma’arif 6 Ayah menggelar jalan

SMK MA'ARIF 6 AYAH

Bersama teknologi untuk meningkatkan
kualitas pendidikan

PPDB Online Berbasis Website

PPDB Mudah Dengan Sistem Online

Dengan sistem PPDB berbasis website akan memudahkan calon peserta didik baru untuk melakukan pendaftaran guna bergabung bersama SMK MA’ARIF 6 Ayah dengan semangat belajar dan meraih prestasi.

Planning Pembangunan Ruang Kelas di Blok D SMK Ma’arif 6 Ayah

Exit mobile version